Visi
Membina Generasi Muslim Hafal Al-Qur’an 30 Juz dan Berkepribadian Islam
Misi:
- Membiasakan anak mendengarkan bacaan Al-Qur’an
- Mendekatkan anak dengan Mushaf Al-Qur’an
- Menjadikan menghafal Al-Qur’an sesuatu yang menyenangkan bagi anak
- Melatih anak bisa membaca dan senang membaca Al-Qur’an
- Meningkatkan kedisiplinan, kemandirian, menjadi pemimpin sejak dini
- Membekali anak dengan tsaqafah Islam
Recent Comments